Oke saya dapet garapan lagi berupa call job dengan pesawat televisi merk polytron the saya sampai di rumah user saya tanyakan bahwa katanya tvnya mati total, dan ada info lagi bawa televisi ini telah diperbaiki oleh tuser sebelumnya ada komponen yang dilepas katanya sebagai contoh untuk membeli kembali dan setelah saya buka televisi nya yang dicopot adalah ic vertikal, oke langsung saja saya coba siapa tahu masalah ada pada bagian power supply kemudian saya ukur untuk bagian b+ nya untuk memastikan bahwa ayam power supply nya masih bekerja dan ternyata memang bekerja dengan menunjukkan adanya tegangan pada b+ sekitar 50v dan itu saya anggap sebagai saat kondisi stand by.
Untuk memaksa polytron bekerja maka saya angkat dulu resistor R20 agar power supply nyala normal setelah itu saya angkat juga resistor menuju flyback kemudian setelah itu saya coba ukur tegangan b+ dan ternyata masih tekukur sekitar 50 volt kadang naik secara perlahan tapi tidak signifikan. Kemudian saya ukur bagian tegangan lainnya semisal tegangan 12 volt namun ternyata terukur sekitar 16 volt, kemudian tegangan 14 volt terukur 28 volt dan tegangan 47 volt terukur sekitar 60 volt ternyata tegangan yang ngedrop hanya tegangan untuk b+ sedangkan pegangan lainnya justru naik ini menandakan bahwa ada masalah pada bagian tegangan b+ oke masalah drop seperti ini apalagi di tegangan b+ artinya ada sesuatu yang bermasalah pada jalur tersebut, nah untuk itu saya akan coba periksa elco b+ karena elco ini adalah untuk penstabil tegangan b+. Langsung saja saya copot dan saya periksa menggunakan transistor tester hasilnya ternyata memang benar elko ini sudah tidak memiliki kapasitas sama sekali terbukti dengan tidak terbaca nya kapasitas elko pada transistor tester.
Karena masalah sudah jelas yaitu kapasitas elko sudah tidak ada langsung saja elko ini saya ganti dengan yang baru dan hasilnya setelah dinyalakan dan di ukur tegangan nya menunjukkan tegangan yang sesuai dengan yang tertulis pada pcb.
Kemudian saya pasang lagi resistor yang dilepas tadi seperti resistor jalur tegangan b+ dan resistor R20, setelah itu saya juga pasang ic vertikal yang sebelumnya sudah tidak ada dengan ic vertikal yang baru yang menggunakan nomor 78141 seperti yang biasa digunakan pada televisi polytron. Selesai sudah penggantian komponen dan saatnya kita akan mencobanya. Setelah televisi kita hidupkan dan ternyata tampilannya kini sudah normal kembali jadi jelas ketika tegangan b+ drop maka kita perlu mengecek elko bagian jalur tersebut karena elko tersebut adalah sebagai penstabil tegangan.
Itu dia pengalaman reparasi televisi polytron yang tegangan untuk jalur b+ nya mengalami drop.
EmoticonEmoticon